News

Berita Nasional – Kumpulan berita yang ada di daerah khususnya Medan, berita Sumatera Utara dan berita Nasional peristiwa di Tanah Air Indonesia.

Calon Walikota Medan, Muhammad Bobby Afif Nasution saat berdialog dengan warga Gang Lampu I Bawah.

Bobby Nasution: Musrenbang Pemko Medan Hanya Seremonial

MEDAN, kaldera.id - Kritik dilayangkan calon Walikota Medan, Muhammad Bobby Afif Nasution pada pelaksanaan Musyawarah Rencana Kerja Pembangunan (Musrembang) yang digelar oleh Pemko Medan...
Identitas korban meninggal SMGP Madina

Ini Identitas Lima Korban Meninggal SMGP Madina

MADINA, kaldera.id - Sedikitnya lima orang warga di Kabupaten Mandailing Natal (Madina) meninggal dunia akibat keracunan gas pembangkit listrik tenaga panas bumi milik PT...
Walikota Medan, Bobby Nasution

Wujudkan Indonesia Emas 2045 Perlu Persiapan Sejak Dini

 MEDAN, kaldera.id - Walikota Medan, Bobby Nasution menegaskan, Indonesia memiliki cita-cita menjadi Indonesia Emas di 2045. Untuk mewujudkannya, perlu persiapan yang dilakukan sejak dini,...
Dalam rangka kepentingan penyidikan, Walikota Tanjungbalai M Syahrial (MS) resmi ditahan oleh KPK.

Resmi Ditahan, Walikota Tj Balai Lebaran di Sel KPK

JAKARTA, kaldera.id- Dalam rangka kepentingan penyidikan, Walikota Tanjungbalai M Syahrial (MS) resmi ditahan oleh KPK. Ia menyusul dua tersangka lainnya yaitu AKP Stepanus Robin...
Jurusan Pendidikan Luar Sekolah/Pendidikan Masyarakat (PLS/Penmas) Unimed bersama Ikatan Alumni PLS/Penmas (Ikaplusdikmas Unimed) menggelar halal bihalal yang dirangkai dengan Webinar Nasional yang bertema “Urgensi Sinerginitas Pendidikan Masyarakat dalam Mendukung Merdeka Belajar di Era Digital”.

Halal Bi Halal Virtual, PLS/Penmas Unimed Tingkatkan Sinerginitas Merdeka Belajar

MEDAN, kaldera.id- Jurusan Pendidikan Luar Sekolah/Pendidikan Masyarakat (PLS/Penmas) Unimed bersama Ikatan Alumni PLS/Penmas (Ikaplusdikmas Unimed) menggelar halal bihalal yang dirangkai dengan Webinar Nasional yang...
Gunung Marapi erupsi lagi, di mana kolom abu dilaporkan mencapai tinggi 500 meter, Jumat (19/1).

Gunung Marapi Erupsi Lagi, Tinggi Kolom Abu Mencapai 500m

 MEDAN, kaldera.id - Gunung Marapi erupsi lagi, di mana kolom abu dilaporkan mencapai tinggi 500 meter, Jumat (19/1).Erupsi gunung itu terlihat jelas oleh warga...
Pj Gubsu Hassanudin saat melepas peserta Rally Ramadan 2024 di Lobi Gedung DPRD Sumut, Ahad (24/3/2024).

Padukan Sport Entertainment dan Sport Tourism, Rally Ramadan 2024 Unik kata Pj Gubsu

MEDAN, kaldera.id - Pelaksanaan Rally Ramadan 2024 di Sumatera Utara telah menciptakan momentum unik yang tidak hanya memadukan aspek hiburan olahraga, tetapi juga mendorong...
Ketua Komisi I DPRD Medan, Rudiyanto Simangunsong

Penerapan IKD Disambut Baik, Tidak Ada Lagi Alasan Blanko Kosong

 MEDAN, kaldera.id - Direktorat Jenderal Kependudukan Catatan Sipil (Ditjen Dukcapil) akan melakukan peralihan menggunakan Identitas Kependudukan Digital (IKD) di Indonesia. Hal ini sesuai dengan...
Anggota Komisi XI DPR RI Gus Irawan Pasaribu

Gus Irawan: PDRB Tinggi Tak Cerminkan Kondisi Riil Penduduk

JAKARTA, kaldera.id- Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) menunjukkan data ketimpangan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) per kapita antarprovinsi pada 2022. Di mana terdapat 20 provinsi masih berada...
Ahmad Dhani bersama keluarga dan pendukungnya usai bebas dari LP Cipinang. (foto detiknews.com)

Ahmad Dhani Bebas

MEDAN, kaldera.id - Pentolan grup band Dewa 19, Ahmad Dhani bebas dari LP Cipinang atas kasus kicauan di twitternya beberapa waktu lalu. Suami Mulan...

Berita Terbaru